top of page

Jasa dan Layanan Kami

 

Kami telah berpengalaman lebih dari 14 tahun dalam pelaksanaan training dan sertifikasi bimbingan ujian Certified Fraud Examiners serta Certified Fraud Auditor dalam rangka mendukung program Anti-Fraud.Kami merancang dan memfasilitasi training, workshop dan bimbingan teknis substansi untuk memenuhi kebutuhan pelatihan internal auditor, dan juga Kami menjadi bagian dari program pelatihan untuk para senior auditor, manajer internal audit dan manajemen pengawasan. 

Diklat Peningkatan Kompetensi Internal Auditor

 

Kami telah merancang Diklat Teknis Substansi dengan model/pendekatan yang digunakan oleh IIA, AAIPI dan Best Practise dengan mengacu pada CBOK yang diterima secara global dan nasional. Program training kami mengacu pada perpaduan antara teori (30%) dan Praktik (70%) dengan simulasi kasus yang digunakan pada Sektor Korporasi maupun Sektor Publik. 

Soft Skill & Manajemen Pengawasan

 

Kami menyadari kebutuhan training pada tingkat manajerial  pengawasan, perlunya knowledge sharing session diantara para CAE, Inspektur, Kepala SKAI, Kepala SPI dan senior manajer pengawasan internal lainnya guna  menambah pengetahuan, wawasan, problem solving, teknik komunikasi audit dan hal-hal yang terkait soft-skill lainnya. Khusus untuk Diklat Manajemen Pengawasan  waktu yang ketat yang kami alokasikan sesuaikan dengan tingkat kesibukan peserta.  

Bimbingan dan Sertifikasi CFE dan CFrA

 

Selama hampir 14 Tahun kami men-spesialisasikan diri pada program Anti-Fraud dan melakukan bimbingan untuk ujian sertifikasi CFE (Internasional) dan sertifikasi CFrA (standar BNSP). Untuk mendapatkan pengakuan tersebut kami menyelenggarakan pelatihan dan workshop-workshop Fraud Auditing secara reguler maupun Inhouse Training yang telah dicustomize sesuai kebutuhan instansi pengguna.     

Kalender Diklat Tahun 2018

 

Untuk dapat mengetahui secara rinci keseluruhan program pelatihan yang kami tawarkan sepanjang tahun 2018 dapat dilihat (klik) pada file kaldik disamping ini  atau dapat mengunjungi situs kami secara langsung di  www.lpfa.co.id

​

Lampiran Program Rinci
Kalender Diklat (2018) - 3 Bulan Kedepan

​

Informasi terkait dengan jadwal diklat tahun 2018 untuk 3 bulan kedepan yang sudah kami siapkan secara khusus dapat di lihat (klik) pada file kaldik disamping ini atau dapat mengunjungi situs kami secara langsung di  www.lpfa.co.id

Video.

​

Seperti inilah model simulasi yang kami sampaikan dalam Workshop -Teknik Wawancara dan Permintaan Keterangan. Dengan demikian peserta akan mendapatkan ilustrasi nyata terkait dengan peran dan tugas yang harus dijalankannya

Anchor 1
 
Kalender Diklat Tahun - 2018

​

Untuk membantu menyusun kegiatan diklat pada tahun 2018,    kami secara khusus sudah menyiapkan Kaldik 2018 

Agenda Diklat tahun 2018 dapat di lihat (klik) pada file kaldik disamping ini atau dapat mengunjungi situs kami secara langsung di  www.lpfa.co.id

bottom of page